Aplikasi Sosial Media Yang Sering Digunakan Di Smartphone User Indonesia


Teknologi semakin maju menyebabkan pos atau surat menyurat menjadi tidak laku dan tidak digemari, mereka tersingkir oleh surat/pesan elektronik seperti e-mail,sms,dan SOSIAL MEDIA yang lebih sering digunakan terutama di Indonesia.Berikut sosial media yang banyak digunakan di Indonesia:

1.TWITTER



Twitter ialah sosial media yang merupakan sharing kata,foto,vidio,atau link website disuatu tempat yang dinamakan timeline.Twitter menggunakan followers dan following untuk mengetahui apa kegiatan seseorang di twitter.Twitter juga dilengkapi dengan reply(membalas pesan),retweet(mencopy/ mengsharing kembali),favorite.Twitter diciptakan oleh Jack Dorsey pada sebuah diskusi yang diselenggarakan oleh Podcasting perusahaan odeo.Jack memikirkan bahwa setiap orang dapat mengirimkan pesan singkat ke banyak orang.Di Indonesia,twitter sudah seperti KTP,setiap orang punya twitter.

2.FACEBOOK
Facebook juga sama halnya dengan twitter,namun di Indonesia facebook mulai tidak digunkan lagi karena sudah beralih ke twitter.Namun,masih sebagian orang masih menggunakan facebook karena kelebihan-kelebihannya seperti game online di facebook dan mudah dimengerti dariapada twitter. Facebook diciptakan oleh Mark Zuckerberg.

3.BLACKBERRY MESSENGER(BBM)
Blackberry messenger atau bisa kita bilang BBM. Awalnya BBM hanya dapat digunakan oleh pengguna Blackberry saja namun sejak BBM mulai tanda-tanda bangkrut,blackberry dapat digunakan oleh pengguna apple dan android yang tersedia di App store dan playstore.Balckberry menggunakan add pin atau scan barcode untuk menjadi teman di BBM.

4.INSTAGRAM


Instagram berbeda dengan aplikasi sosial media lainnya.Sama halnya twitter ada followers dan following namun instagram menggunakan media foto untuk berbagi cerita di timeline instagram.Instagram menggunakan like untuk menandakan suka dengan foto yang ada share.

5.WHATSAPP

Whatsapp ialah sosial media yang hampir sama dengan blackberry hanya saja whatsapp menggunakan nomor telepon untuk menjadi teman di Whatsapp sehingga menjadi mudah untuk menjadi teman di whatsapp.


6.WE CHAT

We chat hampir sama seperti whatsapp hanya saja we chat lebih mengutamakan voice notes sebagai keunggulannya dan memudahkan pengguna,tetapi we chat juga dapat mengirim pesan berupa pesan biasa.


7.LINE

Line bukan hanya aplikasi sosial saja namun juga ada game di line tersebut sehingga dapat bermain bersama-sama antar pengguna line.Keunggulan line ialah stiker yang dapat dijadikan seperti emoticon. Cara berteman di line ialah mencari id linenya dan mengkonfirmasikannya.
8.KAKAO TALK

Kakao talk hampir sama dengan line hanya saja kakao talk menggunaka life emoticon atau biasa kita sebut gif.


9.PATH
Path hampir sama dengan instagram,tetapi path menggunakan tempat/dimana kita berada sehingga teman kita di path dapat mengetahui dimana kita sekarang.Terkadang path juga ditambahkan dengan foto.

Comments

Popular posts from this blog

Pengertian Negara Menurut Beberapa Ahli

Karakteristik Negara Maju Dan Negara Berkembang (Materi Bab 1 Kelas 9)

Contoh Bagian-Bagian Puisi Beserta Majas dan Keterangan